Bagaimana BMKG Melakukan Modifikasi Cuaca? Ini Penjelasan Ilmiahnya

MALANG — Upaya mitigasi bencana akibat cuaca ekstrem terus dilakukan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Salah satu teknologi yang kerap digunakan adalah modifikasi cuaca, metode ilmiah yang bertujuan mengelola potensi hujan agar tidak berdampak ekstrem bagi masyarakat. Teknologi yang dikenal sebagai Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) ini bukan untuk mengendalikan cuaca sepenuhnya, melainkan mengoptimalkan proses…

Read More

Edukasi Smart Snack di SMK NU Miftahul Huda: Bentuk Generasi Sehat dan Cerdas Melalui Camilan Bergizi

Kepanjen — Makanan sehat merupakan kunci dalam membentuk tubuh yang bugar dan kecerdasan optimal. Namun, di era modern, banyak anak muda lebih memilih makanan cepat saji dan junk food yang berdampak buruk pada kesehatan serta kemampuan belajar. Melihat kondisi tersebut, SMK NU Miftahul Huda Kepanjen mengambil langkah nyata dengan mengadakan Program Edukasi Smart Snack untuk…

Read More

Penanaman Sayur Organik adalah Solusi Sehat dan Ramah Lingkungan

Di era saat ini, persentase lahan pertanian terus mengalami penurunan akibat maraknya pembangunan rumah dan gedung yang mengharuskan konversi lahan produktif, termasuk area pertanian dan kehutanan. Jika kondisi ini tidak disertai kesadaran masyarakat untuk menjaga keberlanjutan lingkungan, bukan tidak mungkin bahwa di masa mendatang lahan pertanian akan semakin berkurang bahkan habis. Hal ini tentu berdampak…

Read More

OpenAI Akuisisi Aplikasi Roi, Fokus pada Personalisasi Konsumen

OpenAI kembali melakukan langkah strategis dengan mengakuisisi Roi, sebuah aplikasi personal finance berbasis AI yang berbasis di New York. Akuisisi ini merupakan bagian dari upaya OpenAI untuk memperkuat posisi di ranah aplikasi konsumen yang sangat personalized. Dalam kesepakatan yang terjadi pada Oktober 2025 ini, “CEO sekaligus co-founder Roi, Sujith Vishwajith, menjadi satu-satunya anggota tim yang…

Read More